Article Detail

DARI SOLO BARU INDONESIA (BISA) JUARA ASIAN GAMES 2018

Solo Baru – Perhelatan pesta olahraga terbesar se-Asia akan segera terlaksana. Berbagai persiapan dan promosi tentang kegiatan ini telah dilakukan jauh-jauh hari. Promosi dan sosialisasi melalui jalur pendidikan atau sekolah sebanyak 100 sekolah di Indonesia.

Doa dan ucapan selamat serta semangat dari anak-anak SD Tarakanita Solo Baru yang dituliskan di kartu Pos dapat menjadi suntikan motivasi bagi para altit Indonesia yang berlaga di Asian Games ini. Sebab hasil karya anak-anak ini akan dikirmkan ke atlit-atlit Indonesia di berbagai cabang olahraga.

Kota Solo yang menjadi salah satu kota besar di Indonesia mendapatkan 2 sekolah pilihan yaitu SD Tarakanita Solo Baru dan SD PL Valentinus Surakarta. Kegiatan ini dikemas dalam bentuk aneka perlombaan dengan hadiah yang menarik dari para sponsor Asian Games.

Lomba-lomba tersebut adalah:

Menari Kreasi Baru (Kelas IV – V)

Juara I   : Kelompok : Luna, Lana, Celyn, Arsel, Aurel         (Kelas V B)

Juara II  : Kelompok : Jezlyn Ivana, Jasmine Christania, Bernadeta Ayudya, Henesy Dyah Sekar Wangi (KELAS V B)

Juara III : Lintang, Clara, Veve, Joan, Keke (ELAS V B)



Menggambar dan Mewarnai Kartu Pos (Kategori Kelas III-IV)

Juara I   : Hanifah Yulianti              (Kelas III A)

Juara II  : Jocelyn Devina                                (Kelas III A)

Juara III : Endrico                               (Kelas III A)

Mewarnai Kartu Pos (Kelas I – II)

Juara I   : Shinggo                              (Kelas I B)

Juara     : Christin March                (Kelas I B)

Moses Rici                                           (Kelas II B)

Gobaksodor  (Kelas IV – V)



Juara I   : Kelompok Reya              (Kelas V B)

Juara II  : Kelompok Berlian          (Kelas V B)

Juara III : Kelompok Gregorius     (Kelas V A)

Hadiah untuk para Juara Menari, Mewarnai dan Menggambar, Mewarnai mendapatkan hadiah berupa bingkisan dari sponsor (Majalah CIA, Jamu Sido Muncul, Minuman Herbal Sunkist, dan uang pembinaan dalam bentuk tabungan anak dari BNI). Sedangkan untuk juara gobaksodor mendapatkan hadiah bingkisan dari sponsor saja. Semoga ASIAN GAMES tahun 2018 mejadi peristiwa kebangkitan Indonesia dalam bidang olahraga. (Mas-Ion)

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment